HarianSederhana.com, Depok - Jumat Bersih (Jumsih) digelar aparatur Kelurahan Serua, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok pada Jumat 27 Mei 2022.
Aparatur kelurahan menurunkan sukarelawan (sukwan) melakukan aksi bersih di Jalan Raya Serua. Aksi serupa sebelumnya dilaksanakan dengan membersihkan lingkungan kantor kelurahan.
“Kami laksanakan aksi bersih semata mata agar lingkungan menjadi bersih dan nyaman,” kata Ikhwan, Sekretaris Kelurahan Serua disela-sela aksi bersih di Jalan Raya Serua.
Baca Juga: Jalin Sinergitas, Gabungan Personil TNI-Polri Angkatan 2000 Silaturahmi
Dalam aksi bersih tersebut, relawan membawa alat pemotong rumput membersihkan rumput di tepi jalan, sedang aparatur lainnya membawa alat kebersihan.
Dia berharap aksi bersih terus dilaksanakan sehingga lingkungan menjadi bersih, indah dan nyaman.
Diakuinya, aksi bersih sebelumnya juga dilakukan di sekitar kantor kelurahan, termasuk ruangan agar terlihat nyaman.***(Sudibyo)
Artikel Terkait
Peretat Silaturahmi, Aparatur Kelurahan Pondok Petir Piknik Bareng Keluarga
Aparatur Kelurahan Serua Gelar Pelatihan Fotografi Dasar
Pokdakan, Poktan, dan KWT Kelurahan Duren Seribu Ikuti Pelatihan Manajemen
Gubernur Kalsel Sahbirin Noor dan Wali Kota Ibnu Sina Resmikan Rumah Sakit ke-40 Siloam di Banjarmasin
PN Depok Eksekusi Lahan Seluas 4,9 Hektare di Cilangkap
Pelatihan Fotografi Dasar Resmi Ditutup, Peserta: Tambah Ilmu
Ratusan Guru Tergabung di PGRI Kecamatan Bojongsari Halal Bihalal
Lebaran Depok Perkenalkan Tradisi Tempo Dulu
PPAPRI Depok Tekankan SK KNPI Sah