Surat Al Ma’idah Ayat 56-57 Tentang Agama Allah SWT dan Orang Beriman, Berikut Tulisan Arab dan Arti

- Selasa, 1 Maret 2022 | 09:00 WIB
Ilustrasi . Surat Al Ma’idah Ayat 56-57 Tentang Agama Allah SWT dan Orang Beriman, Simak Artinya (unsplash.com/Madrosah Sunnah)
Ilustrasi . Surat Al Ma’idah Ayat 56-57 Tentang Agama Allah SWT dan Orang Beriman, Simak Artinya (unsplash.com/Madrosah Sunnah)

Hariansederhana.com- Berikut surat Al Maidah ayat 56 dan 57 tentang agama Allah.

Orang yang beriman adalah orang yang mempercayai agama Allah dan Rasul dan melaksanakan perintahnya.

Dalam surat Al Maidah juga menerangkan bagi orang beriman harusnya jugalah orang yang bertakwa kepada Allah dengan menjalankan perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya.

Baca Juga: 1 Maret, Pembangunan Underpass Dewi Sartika Dimulai

Keharusan tersebut bersumber dari ayat di bawah ini.

وَمَنْ يَّتَوَلَّ اللّٰهَ وَرَسُوْلَهٗ وَالَّذِيْنَ اٰمَنُوْا فَاِنَّ حِزْبَ اللّٰهِ هُمُ الْغٰلِبُوْنَ ࣖ

Dan barangsiapa menjadikan Allah, Rasul-Nya dan orang-orang yang beriman sebagai penolongnya, maka sungguh, pengikut (agama) Allah itulah yang menang. (Q.S.Al- Ma’idah : 56)

يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا لَا تَتَّخِذُوا الَّذِيْنَ اتَّخَذُوْا دِيْنَكُمْ هُزُوًا وَّلَعِبًا مِّنَ الَّذِيْنَ اُوْتُوا الْكِتٰبَ مِنْ قَبْلِكُمْ وَالْكُفَّارَ اَوْلِيَاۤءَۚ وَاتَّقُوا اللّٰهَ اِنْ كُنْتُمْ مُّؤْمِنِيْنَ

Baca Juga: Ini Kebersihan yang Disukai Allah SWT, Menurut Penjelasan Ustadz Abdul Somad

Wahai orang-orang yang beriman! Janganlah kamu menjadikan pemimpinmu orang-orang yang membuat agamamu jadi bahan ejekan dan permainan, (yaitu) di antara orang-orang yang telah diberi kitab sebelummu dan orang-orang kafir (orang musyrik). Dan bertakwalah kepada Allah jika kamu orang-orang beriman.(Q.S. Al-Ma’idah : 57).***

Editor: Andi Sopiandi

Sumber: Kemenag

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Naskah Khutbah Jumat Singkat: Manfaat Dzikir

Selasa, 5 April 2022 | 11:40 WIB

Surat Al Baqarah Ayat 183 Tentang Perintah Puasa

Sabtu, 19 Maret 2022 | 22:48 WIB

Terpopuler

X