Provinsi Banten Diguncang Gempa Bumi Berkekuatan Magnitudo 5,1, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

- Jumat, 1 April 2022 | 14:47 WIB
Provisi Banten Diguncang Gempa Bumi Berkekuatan Magnitudo 5,1: Tidak Berpotensi Tsunami/ Instagram @infobmkg ( Instagram @infobmkg)
Provisi Banten Diguncang Gempa Bumi Berkekuatan Magnitudo 5,1: Tidak Berpotensi Tsunami/ Instagram @infobmkg ( Instagram @infobmkg)

Hariansederhana.com- Info gempa bumi, wilayah Provinsi Banten kembali diguncang gempa bumi pada Jumat, 1 April 2022.

Gempa bumi terjadi pada pukul 14.41 WIB, berdasarkan informasi dikutip Hariansederhana.com dari akun Instagram @infobmkg gempa bumi terjadi di 35 Km Barat Daya Bayah-Banten.

Untuk tepat lokasi gempa bumi dengan kekuatan magnitudo 5,1  terletak di lokasi 7.14 LS, 106.01 BT. 35 Km Barat Daya Bayah- Provinsi Banten.

Baca Juga: Berikut Link Pendaftaran Booster di Kota Depok dan Syarat Daftar

Baca Juga: Link Live Streaming Sidang Isbat Kemenag Penentuan 1 Ramadhan 1443 H

Gempa bumi di wilayah Bayah-Banten tidak berpotensi tsunami.

Disclaimer: Perlu dicatat bahwa penulisan laporan terjadinya gempa hari ini dari BMKG mungkin terdapat selisih waktu dalam penyampaian informasi sehingga terjadi tertundanya informasi yang diberikan.***

Editor: Muhammad Irwan Supriyadi

Sumber: Instagram @infobmkg

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Terpopuler

X